Kebijakan pembatalan kategori lomba akan diambil oleh panitia bilamana terdapat kategori bidang lomba yang jumlah peserta lomba kurang dari sepuluh (10) tim/peserta. Keputusan kebijakan akan ditentukan pada saat hari penutupan pendaftaran dan submit karya lomba BRIGHT Competition. Jumlah tim/ peserta dapat dilihat di laman web bright.ubhinus.ac.id/statistik.